Polsek Tewah Gencarkan Ops Yustisi

HomeGunung Mas

Polsek Tewah Gencarkan Ops Yustisi

FOTO : Operasi Yustisi terus digencarkan Polsek Tewah, Rabu (20/1/2021). BPKNews.co.id - Kuala Kurun – Kapolsek Tewah , Polres Gunung Mas (Gumas),

Nilai ‘Passing Grade’ Tiga Pelamar Ini Tembus 400
Cek Suhu Tubuh dan Cuci Tangan Jadi Kewajiban
Ini Jaminan Polisi Kepada Masyarakat saat Pencoblosan

FOTO : Operasi Yustisi terus digencarkan Polsek Tewah, Rabu (20/1/2021).

BPKNews.co.id – Kuala Kurun – Kapolsek Tewah , Polres Gunung Mas (Gumas), Polda Kalteng Iptu Nanang Mauludi, S.H., memimpin melaksanakan giat Operasi (Ops) Yustisi di wilayah hukumnya, Rabu (20/1/2021) siang.

Sugi menyampaikan kegiatan tersebut untuk menekan angka penyebaran Covid-19 di Wilayah Hukum Polsek Tewah.

“Kami akan hadir ditengah masyarakat untuk ikut membantu menangani penyebaran Covid-19 di wilayah Kec. Tewah yang terus meningkat,” pungkasnya.

Personel Polsek Tewah juga melaksanakan Ops Yustisi di malam hari diharapkan dapat menekan angka penyebaran Covid-19, kegiatan dilaksanakan secara humanis kepada masyarakat. (aga)

COMMENTS

WORDPRESS: 0
DISQUS:
error: Content is protected !!