Antisipasi Ulah Spekulan, Harga Ayam Terus Diawasi

HomeHeadlineBarito Timur

Antisipasi Ulah Spekulan, Harga Ayam Terus Diawasi

BPKNews.co.id - Tamiang Layang - Mengantisipasi ulah spekulan menaikkan harga, Dinas Pertanian dan Perternakan Kabupaten Barito Timur pantau sekaligus

Kades Maragut Ajak Warganya Putus Sebaran Covid-19
Ampera Rilis Panduan Kegiatan Keagamaan Saat Pandemi
Masyarakat Diminta Lapor Kematian Keluarga Ke Disdukcapil

BPKNews.co.id – Tamiang Layang – Mengantisipasi ulah spekulan menaikkan harga, Dinas Pertanian dan Perternakan Kabupaten Barito Timur pantau sekaligus mengawasi harga ayam pedaging di Pasar Tamiang Layang, Kamis (11/6/2020).

Dalam peninjauan atau pengecekan yang dilakukan karena ada isu harga daging ayam yang mencapai di angka Rp. 80 ribu per ekor di Palangka Raya.

Dinas Pertanian dan Perternakan Kabupaten Barito Timur, Ir. Riza Rahmadi menjelaskan bahwa harga ayam pedaging di Pasar Tamiang Layang saat ini berkisar antara Rp. 35 ribu sampai Rp. 40 ribu ribu per ekor.

“Dalam kenaikannya mulai dua hari sebelum lebaran, dan hingga sekarang belum turun,” ucap Ir. Riza Rahmadi.

“Kalau harga daging ayam petelur Rp. 50 per ekor dan ayam kampung Rp. 80 per ekor. Meski harga masih naik, pedagang mengaku omsetnya turun karena banyak warung makan yang tutup,” katanya.

Ia menilai, apabila para pedagang menaikkan harga ayam pedaging. Iya sebut masih dalam batas wajar.

“Namun saya selalu mengingatkan kembali bagi peternak ayam maupun pedagang di pasar agar tidak memanfaatkan isu tentang kenaikan harga daging ayam dari luar daerah dan berspekulasi menaikkan harga daging ayam di sini untuk meraup untung yang besar,” pungkasnya. (ags)

COMMENTS

WORDPRESS: 0
DISQUS:
error: Content is protected !!